Meninggalkan RPJM 2010-2014 dan bersiap memasuki RJPM 2015-2019, banyak hal yang mesti disikapi, dievaluasi dan menjadi bahan untuk mawas diri.
Nusantara Initiative segera meluncurkan pokok-pokok pikirannya dalam Agenda Strategis bidang Pengelolaan dan Pemanfaatan SDA, bidang Energi, bidang Kelautan, bidang Climate Change, dan bidang Lingkungan Hidup.